Garuda Documents : Penerapan Pendekatan Saintifik Terhadap Pembelajaran Pendidikan Jasmani Materi Teknik Dasar Passing Sepak Bola

TitlePenerapan Pendekatan Saintifik Terhadap Pembelajaran Pendidikan Jasmani Materi Teknik Dasar Passing Sepak Bola
Author Order2 of 5
Accreditation3
AbstractKurikulum 2013 mengamanatkan pendekatan saintifik untuk mewujudkan cita-cita pendidikan nasional, 5M (Mengamati, Mencoba, Menalar, Menanya, Mengkomunikasikan). Melalui hal itu maka dalam penerapan pembelajaranya harus bisa mengamalkan 5M untuk mengetahui apakah penerapan pendekatan saintifik sudah berjalan dengan baik. Penelitian ini menganalisis penerapan pendekatan saintifik di SMP N 1 Kembaran untuk mengetahui jalannya penerapan pendekatan saintifik melalui fokus pembelajaran yaitu materi teknik dasar passing sepakbola pada mata pelajaran PJOK kelas VIII. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif, teknik sampling yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan purposive sampling. Keabsahan data dilakukan melalui metode trianggulasi. Analisis yang digunakan dalam penelitian ini yaitu model Miles dan Huberman. Hasil penelitian ini yaitu: 1) Penerapan pendekatan saintifik sudah berjalan baik dalam pembelajaran penjas materi teknik dasar passing sepakbola kelas VIII. 2) Penerapan pendekatan saintifik sudah baik dan sudah membuahkan hasil namun belum bisa dikatakan sempurna karena harus menyesuaikan kondisi siswa.  3) Keberhasilan penerapan pendekatan saintifik secara sempurna dipengaruhi oleh kondisi siswa. Dari hasil diatas dapat disimpulkan bahwa penerapan pendekatan saintifik sudah baik dilakasanakan oleh guru dan sekolah serta sudah membuahkan hasil yang diinginkan namun belum bisa dikatakan sempurna karena masih harus disesuaikan dengan kondisi siswa.Kata Kunci: Pendekatan Saintifik, Pendidikan Jasmani, Passing, Sepakbola. Application of Scientific Approach to Physical Education Learning Basic Technical Material for Football PassingAbstractThe 2013 curriculum mandates a scientific approach to realizing the ideals of national education, 5M (Observing, Trying, Reasoning, Asking, Communicating). Through this, the application of the learner must be able to practice 5M to find out whether the application of the scientific approach is going well. This study analyzes the application of the scientific approach in SMP N 1 Kembaran to find out the way the application of the scientific approach through the focus of learning is the basic material of passing football in PJOK VIII subjects. This research is a qualitative research, the sampling technique used in this study uses purposive sampling. The validity of the data is done through the triangulation method. The analysis used in this study is the Miles and Huberman model. The results of this study are: 1) The application of the scientific approach has been going well in the learning of Physical Education basic techniques for passing grade VIII football. 2) The application of a scientific approach is good and has produced results but can not be said to be perfect because they have to adjust the conditions of students. 3) The successful application of the scientific approach is perfectly influenced by the condition of the students. From the results above it can be concluded that the application of the scientific approach has been carried out by both the teacher and the school and has produced the desired results but cannot be said to be perfect because it still has to be adjusted to the conditions of the students.Keywords: Scientific Approach, Physical Education, Passing, Football.
Publisher NameDepartement of Sports Education, Faculty of Sport Sciences Yogyakarta State University
Publish Date2020-04-30
Publish Year2020
DoiDOI: 10.21831/jpji.v16i1.29774
Citation
SourceJurnal Pendidikan Jasmani Indonesia
Source IssueVol 16, No 1 (2020): April 2020
Source Page41-54
Urlhttps://journal.uny.ac.id/index.php/jpji/article/view/29774/pdf
AuthorINDRA JATI KUSUMA, S.Pd, M.Or
File1692341.pdf