Garuda Documents : METODE DISKUSI KELOMPOK BERBASIS INQUIRIUNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR FISIKA DI SMA

TitleMETODE DISKUSI KELOMPOK BERBASIS INQUIRIUNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR FISIKA DI SMA
Author Order1 of 2
Accreditation
AbstractFisika sebagai bagian dari ilmu pengetahuan sangat penting bagi kehidupanmanusia. Oleh karena itu Fisika dipandang penting untuk diajarkan sebagai suatumata pelajaran pada satuan pendidikan. Namun keberhasilan belum dirasakansebagai wujud prestasi pencapaian hasil belajar.Berkaitan dengan hal tersebut perluada upaya untuk mengoptimalkan kegiatan pembelajaran agar hasil belajar siswameningkat. Salah satu faktor penyebab rendahnya pencapaian hasil belajar adalahproses yang dijalani selama kegiatan belajar mengajar. Tujuan belajar mengajar akantercapai apabila para pelaku pembelajaran, utamanya guru mampu memilih strategiyang tepat. Dengan kata lain keberhasilan suatu proses pembelajaran pada satuanpendidikan sangat ditentukan oleh kemampuan seorang guru dalam menerapkanmetode belajar yang sesuai. Pemilihan metode pembelajaran harus sesuai dengankondisi dan latar belakang siswa maupun materi yang diajarkan. Penerapan metodediskusi kelompok berbasis inquiri adalah salah satu metode yang efektif sebagaiupaya memaksimalkan keterlibatan siswa sehingga dapat meningkatkan pencapaianhasil belajar siswa.
Publisher NameLPPM UNY
Publish Date2013-05-01
Publish Year2013
DoiDOI: 10.21831/jig cope.v0i1.2958
Citation
SourceJurnal Ilmiah Guru Caraka Olah Pikir Edukatif
Source Issue2013: Cope, No.01, Tahun XVII, Mei 2013
Source Page
Urlhttps://journal.uny.ac.id/index.php/cope/article/view/2958/2470
AuthorLUTFATUL LATIFAH, M.Kep
File1508585.pdf