Garuda Documents : PASCAPANEN DAN PEMASARAN KOPI ARABIKA DI PT. SINAR MAYANG LESTARI, KECAMATAN PANGALENGAN, KABUPATEN BANDUNG

TitlePASCAPANEN DAN PEMASARAN KOPI ARABIKA DI PT. SINAR MAYANG LESTARI, KECAMATAN PANGALENGAN, KABUPATEN BANDUNG
Author Order2 of 2
Accreditation4
AbstractAbstrakTujuan dari penelitian adalah: 1) Mengetahui mengenai proses penaganan pascapanen  kopi arabika di PT. Sinar Mayang Lestari, Kecamatan Pangalengan, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, 2) Mengetahui strategi pemasaran kopi arabika di PT. Sinar Mayang Lestari, Kecamatan Pangalengan, Kabupaten Bandung, Jawa Barat. Metode analisis yang digunakan adalah analisis deskriptif melalui kegiatan wawancara pakar dan observasi partisipasi. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa kegiatan pascapanen  secara baik dan benar/GHP (Good Handling Practices) kopi harus dilakukan secara tepat waktu untuk menghindari penurunan kualitas kopi yang dihasilkan dan dengan didukung penerapan teknologi tepat guna serta sarana prasarana yang memadai, seperti pengadaan mesin berpenggerak listik, bensin ataupun diesel dan fasilitas penunjang. Penerapan strategi pemasaran jika dilakukan secara terencana akan memberikan dampak positif bagi produsen dan menciptakan kosumen tetap yang melakukan pembelian secara berulang dan mampu bersaing di pasar.Kata kunci: Good Handling Process Kopi, Bauran Pemasaran, Strategi STP.AbstractThe objectives of the study were: 1) knowing about the post-harvest handling process for Arabica coffee at PT. Sinar Mayang Lestari, Pangalengan District, Bandung Regency, West Java, 2) Knowing the Arabica coffee marketing strategy at PT. Sinar Mayang Lestari, Pangalengan District, Bandung Regency, West Java. The analytical method used is descriptive analysis through expert interviews and participatory observation. The results of this study indicate that post-harvest activities for properly / GHP (Good Handling Practices) coffee must be carried out in a timely manner to avoid a decrease in the quality of the coffee produced, supported by the application of appropriate technology and adequate infrastructure such as the procurement of electric-driven machines, gasoline. or diesel engines, and supporting facilities. The implementation of marketing strategies, if carried out in a planned manner, will have a positive impact on producers and create permanent consumers who make repeated purchases and are able to compete in the market.Keywords: Good Handling Process Coffee, Marketing Mix, STP Strategy.
Publisher NameDepartemen Sosial Ekonomi Faperta Unpad dan Perhepi Komisariat Bandung
Publish Date2023-03-06
Publish Year2022
DoiDOI: 10.24198/agricore.v7i2.40433
Citation
SourceAgricore: Jurnal Agribisnis dan Sosial Ekonomi Pertanian Unpad
Source IssueVol 7, No 2 (2022): Agricore Vol. 7 No. 2
Source Page108-122
Urlhttp://jurnal.unpad.ac.id/agricore/article/view/40433/pdf_1
AuthorINDAH SETIAWATI, S.P, M.P.
File3344641.pdf