Garuda Documents : PEMANFAATAN Bacillus sp. DAN Pseudomonas fluorescens UNTUK MENGENDALIKAN PENYAKIT LAYU TOMAT AKIBAT SINERGI R. solanacaerum DAN Meloidogyne sp.

TitlePEMANFAATAN Bacillus sp. DAN Pseudomonas fluorescens UNTUK MENGENDALIKAN PENYAKIT LAYU TOMAT AKIBAT SINERGI R. solanacaerum DAN Meloidogyne sp.
Author Order of
Accreditation
AbstractPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui kemampuan bakteri Bacillus sp. dan P. fluorescens dalam mengendalikan penyakit layu akibat sinergi M. incoqnita dan R.solanacearum pada tanaman tomat di rumah kaca. Pseudomonas fluorescens P8 merupakan bakteri antagonis yang terbaik untuk mengendalikan penyakit layu tomat dengan menekan masa inkubasi 95,39%, intensitas penyakit 69,95%, dan tingkat kerusakan akar karena nematode, serta untuk meningkatkan pertumbuhan tanaman dengan meningkatkan bobot segar tanaman 52,80 %, bobot akar tanaman 47,48%, dan jumlah buah 58,86%.
Publisher NameProsiding
Publish Date2012-10-30
Publish Year2012
Doi
Citation
SourceProsiding
Source IssueVol 3, No 1 (2012)
Source Page
Urlhttp://journal.lppm.unsoed.ac.id/ojs/index.php/Prosiding/article/view/231
AuthorDr ENDANG MUGIASTUTI, S.P, M.P
File308422.pdf