Garuda Documents : Pelatihan Penyusunan Rencana Bisnis untuk Badan Usaha Milik Desa di Kecamatan Lumbir

TitlePelatihan Penyusunan Rencana Bisnis untuk Badan Usaha Milik Desa di Kecamatan Lumbir
Author Order4 of 6
Accreditation4
AbstractBadan Usaha Milik Desa (BUMDes) dibentuk dalam rangka implementasi Undang-undang nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa. Namun demikian perkembangan BUMDES masih belum optimal sebagai penyumbang Pendapatan Asli Desa (PADes). Berdasarkan hal tersebut, dalam kegiatan pengabdian ini dilakukan pelatihan pembuatan rencana bisnis kepada BUMDes di Kecamatan Lumbir, Kabupaten Banyumas. Sebelum pelatihan, dilakukan focus group discussion dan survey untuk memetakan permasalahan dan kebutuhan peningkatan kapasitas para pengelola BUMDes. Pelatihan dilakukan dengan metode ceramah dari praktisi dan tim pengabdi serta praktik pembuatan rencana bisnis.  Pelatihan diikuti oleh 16 orang dari 10 BUMDes. Pasca pelatihan, tim pengelola BUMDes telah berhasil membuat rencana bisnis. Pengabdian ini penting sebagai dasar pengajuan unit usaha BUMDes sebagai badan hukum formal.
Publisher NameLembaga Publikasi Ilmiah dan Penerbitan (LPIP)
Publish Date2021-03-30
Publish Year2021
DoiDOI: 10.30595/jppm.v5i1.6829
Citation
SourceJPPM (Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat)
Source IssueVOL. 5 NOMOR 1 MARET 2021 JPPM (Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat)
Source Page21-26
Urlhttps://jurnalnasional.ump.ac.id/index.php/JPPM/article/view/6829/3856
AuthorAYUSIA SABHITA KUSUMA, M.Sc., M.Soc.Sc.
File2101153.pdf