Garuda Documents : RETHINKING MODEL BISNIS PEMERINTAH DESA: KASUS PADA BADAN USAHA MILIK DESA DI KABUPATEN BANYUMAS, INDONESIA

TitleRETHINKING MODEL BISNIS PEMERINTAH DESA: KASUS PADA BADAN USAHA MILIK DESA DI KABUPATEN BANYUMAS, INDONESIA
Author Order4 of 4
Accreditation
AbstractBahwa semangat pembentukan BUMDes telah sesuai dengan arah perkembangan paradigma administrasi publik, karena terjadi pergeseran paradigma dari OPA ke NPM yang diterapkan di pemerintah desa. Oleh karena itu, pembentukan Badan Usaha Milik Desa menjadi salah satu model pemanfaatan kapasitas finansial desa untuk pemanfaatan potensi dan aset desa. Tujuan penelitian ini membandingkan pengelolaan potensi secara tradisional melalui pemerintah desa dan pengelolaan berbasis badan usaha publik (public enterprice). Hasil wawancara dengan key informan menunjukkan bahwa terdapat perbedaan mendasar dalam pengelolaan potensi desa. Oleh karena itu, kami berpandangan bahwa pergeseran business model pemerintah ke arah public enterprise untuk pengelolaan potensi desa telah berada di jalan yang benar. BUMDes bergerak dari paradigma birokratik ke sektor bisnis, namun bukan bisnis murni melainkan bisnis sosial.
Publisher NameBadan Perencanaan Pembangunan, Penelitian dan Pengembangan Daerah Provinsi Jawa Tengah
Publish Date2018-06-30
Publish Year2018
Doi
Citation
SourceJURNAL LITBANG PROVINSI JAWA TENGAH
Source IssueVol 16 No 1 (2018): Jurnal Litbang Provinsi Jawa Tengah
Source Page93-102
Urlhttp://ejournal.bappeda.jatengprov.go.id/index.php/jurnaljateng/article/view/765/618
AuthorDr DENOK KURNIASIH, S.Sos, M.Si
File1943768.pdf