Abstract | Sintesis dan karateristik pigmen warna hitam, merah dan kuning berbahan dasar pasir besi telah dilakukan.àTujuan penelitian ini adalahààsintesis dan karakterisasi pigmen àmenggunakanàbahan baku pasir besiàmenggunakan metodeàkalsinasi.àPembuatan pigmen warna hitamàdilakukanàààdenganàmencampurkan pasir besiàdenganàlarutanàNaOHàdan NH4OH lalu dipanaskan pada suhu 800 ðC. Pigmen merah dibuat dengan melarutkan pasir besi dalam larutan H2SO4àdan dipanaskan pada suhu à650 ðC.àààSedangkanàpigmenàkuningàààààdibuatàààdariàserbukàpigmen merah laluàdilarutkan ke dalam larutan HClààsertaàdipanaskan padaàsuhuà250 ðC.àSerbuk pigmen ààdikarakterisasi mengunakan XRD, SEM-EDX dan PSA dan Crommameter. Hasil penelitian menunjukkan bahwa serbuk pigmen warna hitam, merah dan kuning memiliki struktur kristal kubik dengan bentuk morfologi permukaan dan ukuran butir sebagai berikut: pada pigmen hitam partikel berbentuk butiran bulat seragam dengan ukuran butir 926,4 nanometer, pigmen merah memiliki bentuk butiran bulat seragam dengan ukuran butir 72,2 nm dan pigmen warna kuning memiliki bentuk butiran bulat seragam dengan ukuran 349 nm. Kandungan utamaààunsur pigmen hitam, merah dan kuning adalahàbesi (Fe)àdan oksigen (O). Serbuk pigmen warna hasil ujiàcolorimetri coordinatàL*a*b* yaitu pada pigmen warna hitam nilai L*a*b* danàDE adalah 23,76; 1,35; 1,43 dan 2,34, pigmen merah 43,23; 16,00; 17,30 dan 9,89, dan pigmen warna kuning 66,76; 14,84; 49,95 dan 4,862. Pigmen warna yang dihasilkan telah sesuai dengan standar. |